TUGAS AKHIR KEBIDANAN
GAMBARAN PENGETAHUAN REMAJA PUTRI MENENGAH TENTANG KEBERSIHA DAN FREKUENSI TERJADINYA KEPUTIHAN PADA ALAT KELAMIN SAAT MENSTRUASI
Kebersihan alat reproduksi remaja harus lebih dijaga karena kumanrnmudah sekali masuk terutama pada saat menstruasi. Berdasarkan studirnpendahuluan di SMA Diponegoro Tumpang didapatkan 16 dari 20 siswi yangrntidak tahu cara membersihkan genetalia secara benar saat menstruasi. Olehrnkarena itu tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui gambaran pengetahuanrnremaja putri tentang kebersihan dan frekuensi terjadinya keputihan alat kelaminrnpada saat menstruasi pada tingkat tahu dan pada tingkat paham di SMA.rnDesain penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif yangrnbertujuan menggambarkan pengetahuan siswi kelas 1 tentang personal hygienernsaat menstruasi di SMA. Populasi yang digunakan adalah siswi kelas 1 sebanyakrn60 siswi, sampel yang diambil menggunakan teknik sampling assidental samplingrnyaitu 60 siswi yang memenuhi kriteria inklusi. Instrumen yang digunakan beruparnkuesioner.rnHasil penelitian menunjukan bahwa dari 60 responden yang memilikirnpengetahuan tentang personal hygiene pada saat menstruasi pada tingkat tahurnsebagian besar dalam kategori cukup baik yakni 66,6% dan yang memilikirnpengetahuan tentang personal hygiene pada saat menstruasi pada tingkatrnpaham sebagian besar dalam kategori cukup baik yakni 56,6%.
020120035 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain