Angka kematian ibu di Indonesia tahun 2003 sebesar 307 per 100.000 angka kelahiran hidup, secara tidak langsung angka kematian ibu dan perinatal meningkat akibat pertolongan persalinan yang ditolong oleh dukun bayi hal ini dapat dilihat dari studi pendahuluan pada 10 ibu melahirkan didapatkan sebesar 40% (4 orang) ditolong oleh tenaga kesehatan dan 60% (6 orang) ditolong oleh tenaga non kesehat…