Kemampuan motorik kasar merupakan salah satu proses tumbuh kembangrnyang harus dilalui dalam kehidupan anak. Pencapaian kemampuan motorik kasarrnanak berbeda-beda, biasanya bayi mampu berjalan pada usia 9-12 bulan (Aditama,rn2007). Salah satu faktor yang mempengaruhi kemampuan anak berjalan yaiturndengan memberikan stimulasi berupa baby walker. Dengan menggunakan babyrnwalker bayi belajar untuk…